RAMADHAN KARIEM (5)

DO'A HAMBA YANG DI IJABAH   

عَنْ أَنَسِ بْنِ مَالِكٍ قَالَ: قَالَ رَسُولُ اللهِ صَلّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ : ثَلَاثُ دَعَوَاتٍ لَا تُرَدّ، دَعْوَةُ الْوَالِدِ، وَدَعْوَةُ الصّـَائِمِ، وَدَعْوَةُ الْمُسَافِرِ

" Dari Anas bin Malik Radhiyallahu’ anhu dia berkata, Nabi Shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, ‘Ada tiga orang yang do’anya tidak ditolak : (1) Do'a orang tua kepada anaknya, (2) Do'a Orang yang berpuasa ketika berbuka, (3) Do’a orang yang sedang safar (musafir).” 

_(Hadits Shohih. HR. al-Baihaqi 3/345 dan yang lainnya]. Dishahihkan oleh Syaikh Al-Albani di dalam kitab Silsilah Ahaadits as-Shahihah no. 1797)_

Komentar

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

TENTUKAN PILIHANMU SEKARANG

NGOPI DI GREEN USSU

BANGUN MASJID DI BUMI "ALLOH BANGUNKAN RUMAH DI SURGA"