Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2022

ESKUL TILAWAH YUUKKkk......

Gambar
   SEGERA BERGABUNG DI ESKUL TILAWAH..KEREN LHO..! " PERSIAPAN MENJELANG LOMBA MTQ, PIDATO DAN ADZAN " MTS UMDATUR RASIKHIEN JAKARTA. MOHON DO'ANYA SEMOGA MENDAPAT YANG TERBAIK Siang di bulan Ramadhan, Tepatnya hari Sabtu Tgl 09-April-2022, seperti biasa siswa siswi dengan riang menghadiri  kegiatan Eskul  Tilawah, dan ini merupakan salah satu Program  Extrakulikuler Mts Umdatur Rasikhien Jakarta. Gagah, muda, ganteng dan suaranya merdu itulah Ustadz Muhidin, beliau guru Tilawah yang siap mengajarkan tentang baca seni Al-Qur'an. Bagi siswa siswi yang belum bergabung Segera ya, di tunggu seru lho... Banyak ilmu yang di dapat, nambah teman, dan banyak lagi dech.. Ayooo Segera daftar di eskul Tilawah.. Rugi lho kalau kalian gak ikut... Seruuu...kereeeen...kapan lagi..di tunggu ya.. Setelah lulus nanti...pastinya ada  cerita dan   juga kenangan lho..  pernah  ikut Tilawah yang menyenangkan..  Kereeeennkan.... Coba dengarkan yang satu ini... Oh iya ... Mohon do'a dari

RAMADHAN KARIIM SYAHRUNAL A'DZIIM

Gambar
"RAMADHAN"  MENGGUGAH DAN MERUBAH  يا ايها الذين امنوا كتب عليكم الصيام كما كتب على الذين من قبلكم لعلكم تتقون Wahai orang-orang yang beriman telah diwajibkan atas kalian berpuasa sebagaimana telah diwajibkan kepada orang-orang sebelum kalian,  agar kalian menjadi orang yang bertaqwa . ( Al-Baqarah ayat 183) Alkisah, seorang anak kecil menemukan kepompong kupu-kupu. Anak itu duduk dengan mengamati selama beberapa jam, bagaimana si kupu-kupu itu berjuang memaksa dirinya keluar melalui lubang kecil itu. Kelihatannya ia telah berjuang semampunya dan ia tidak bisa lagi melakukan yang lebih . Akhirnya anak tersebut memutuskan untuk membantunya, lalu diambil lah  sebuah gunting dan memotong sisa kangkang dari kepompong lalu kupu-kupu itu keluar dengan mudahnya. Hari demi hari terus berjalan sementara anak kecil itu masih penasaran mengamati perkembangan kupu-kupu yang telah ditolongnya. Ingin sekali ia melihat kupu-kupu yang ditolongnya itu terbang menjelajah angkasa.  Sayang, sem